Saturday, 14 May 2016

Di belakang jendela

Pukul sebelas malam, aku membuka lebar jendela kamar. Sengaja, barangkali angin bisa menjadi perantara rindu yang kian menggunung untukmu, tersampaikan.

Apakah rindu itu masuk di mimpimu?

Bandung, 14 Mei 2016
Wida.

No comments:

Post a Comment

Percakapan Dini Hari

"Partikel. Kamu kenapa suka sekali tokoh Zarah Amala?" "Dia pemberani." Sambil melihat halaman demi halaman buku yan...